5 Februari 2012

Sketching & Sharing #13: Taman Pintar Yogyakarta

brushpen &watercolor on A4 sketchbook
mercusuar lorong labirin, dinaungi tenda warna-warni
tampaknya mercusuar ini benar2 difungsikan sebagai mercusuar, supaya si anak yang sedang bermain tidak tersesat di lorong labirin.. 8D
pernah gambar ini sebelumnya,tapi tidak berwarna. ada di sini.



sketsa sebelumnya tentang taman pintar:
drawing pen 0.2 & watercolor pada kertas karton
mensket di potongan karton/dus bekas. efeknya saya suka.. :)
gambar atas: bangku warna-warni, warnanya menarik
gambar tengah: corong suara, corongnya saling berhubungan. mengajarkan prinsip perpindahan suara (iya gak sih?hehe)
gambar bawah kiri: ibu2 yg menunggu anaknya bermain
gambar bawah kakan: seorang anak yg bermain air di area air mancur

Tidak ada komentar:

Posting Komentar